January 2016

The Fed Menunggu, BoJ Kejutkan Pasar

fxtrod.com-Akhir Januari ini, pasar dikejutkan dengan kebijakan baru dari zona Asia. Bank of Japan selaku eksekutor melakukan sebuah kebijakan diluar prediksi pasar. Suku bunga yang dipangkas hingga masuk level negatif di -0.1% langsung mengejolakkan pasar. Nilai tukar Yen melemah lebih dari 2% terhadap Dolar AS. Indeks Nikkei bergejolak cukup ekstrem hingga akhirnya menutup kenaikan 800 […]

The Fed Menunggu, BoJ Kejutkan Pasar Read More »

Mendulang Profit Di Pasar Derivatif

fxtrod.com-Kebijakan baru dari Bank of Japan yang memangkas suku bunga hingga ke level negatif di -0.1% pada Jumat (29/1) sangat mengejutkan pasar. Ekspektasi pasar yang memperkirakan bahwa BoJ akan mempertahankan kebijakan sebelumnya ternyata tidak terjadi. Akibat kebijakan ini, program pembelian aset dari pemerintah Jepang yang berada di level ¥80 triliun/tahun masih berpeluang dinaikan. Gubernur BoJ,

Mendulang Profit Di Pasar Derivatif Read More »

Menanti Kebijakan Penting Bank Sentral di Akhir Januari 2016

fxtrod.com-Jumat (29/1) ini, investor di fokuskan pada beberapa data penting dari zona Asia, Eropa dan Amerika. Isu akan kebijakan dari bank sentral Jepang yang akan mengucurkan stimulus tambahan diprediksi akan melemahkan Yen. Pasar melihat kemungkinan stimulus ini akan disahkan pada rapat moneter hari ini. Inflasi Eropa diprediksi akan mengalami kenaikan menjadi 0.4% dari level sebelumnya

Menanti Kebijakan Penting Bank Sentral di Akhir Januari 2016 Read More »

GDP Inggris Menguat, GBPUSD Dekati Resistan

Fxtrod.com-GBPUSD menguat setelah data GDP dari Inggris naik sesuai prediksi ke level 0.5% setelah sebelumnya tertahan di level 0.4%. GBPUSD teridikasi akan melanjutkan kenaikan ke level resistan mingguan ke level 1.4360. Support terdekat berada di level 1.4232. Di level ini terdapat strong support MA 200 dan support weekly yang berada di garis yang bersamaan. Time

GDP Inggris Menguat, GBPUSD Dekati Resistan Read More »

Kesepakatan OPEC dan Rusia Lambungkan Minyak

Fxtrod.com-Harga minyak naik 6% akibat dari kesepakatan Rusia dan OPEC untuk mengurangi supply minyak ke negara-negara industri termasuk Amerika. Faktor lain dari penguatan ini karena sikap Dovish The Fed terhadap isu kenaikan suku bunga. The Fed masih menunda kenaikan suku bunga dan bertahan di level 0.5%. Meskipun sikap penundaan ini telah dikeluarkan, pasar optimis untuk

Kesepakatan OPEC dan Rusia Lambungkan Minyak Read More »